Tentang Kami

SMK Bina Nusantara merupakan sebuah sekolah dengan kurikulum yang terintegrasi dengan industri dengan metode Teaching Factory dan Project Based Learning, di mana para siswa dapat belajar melalui kombinasi pembelajaran di kelas dan penempatan kerja profesional di industri.

Selama bersekolah, siswa dapat memilih keterampilan terkait dengan kebutuhan industri seperti Komputer Jaringan, Koding dan Artificial Intelligence (AI) serta kemampuan grafis. 

Program Pra-Kerja kami memungkinkan para siswa SMK Bina Nusantara Demak memiliki peluang untuk bekerja sebelum lulus kuliah

SMK Bina Nusantara Demak juga membuka program Bootcamp Web Developer bagi ssiwa yang memiliki keterampilan pemrograman web.

SMK Bina Nusantara Demak membuka program Pondok Pesantren yang menyediakan beasiswa bagi siswa dalam atau luar kota. 
 

Posting Komentar

0 Komentar